Sabtu, 17 Januari 2015

20 Hal yang harus ditambahkan, dirubah, ataupun dihilangkan dari Universitas Gunadarma

Diposting oleh Unknown di 11.28 0 komentar


1.      Diberikan fasilitas KANTIN didalam kampus
2.      Dibetulkan/ditambahkan yang ACnya tidak dingin yang ada dibeberapa kelas
3.      Tambahkan Infocus disetiap kelas
4.      Tambahkan parkir motor lagi terutama di kampus E
5.      Perbanyakan praktikum yang secara langsung tidak hanya materi saja, terutama dalam pemograman
6.      Ditambahkan toilet wanita dan pria disetiap lantai
7.      Ditambahkan Mushola diarea kampus terutama di KAMPUS E, walaupun ada masjid tetapi itu sangat ramai banget dan sumpek sekali
8.      Ditambahkan Lift disetiap kampus gunadarma, terutama dikampus H
9.      Hilangkan Ujian Utama, diutamakan UTS dan UAS
10.  Tambahkan pemancaran sinyal yang kuat disetiap gedung
11.  Hilangkan papan tulis kapur disetiap kelas, lebih mengutamakan infocus/papan spidol
12.  Kapasitas bandwith wifi ditambahkan
13.  Website Studentsite untuk melihat Ipk para mahasiswa diperlihatkan semuanya
14.  Jadwal perkuliahan, jadwal UTS, UAS ataupun libur disama ratakan dengan universitas lain
15.  Diubah sistem pembayaran uang semester
16.  Labfis dihilangkan bagi mahasiswa jurusan SI
17.  Perbanyak workshop yang bermanfaat yang digunakan untuk nanti didunia kerja kelak
18.  Tambahkan tempat pembayaran disetiap kampus
19.  Internet Longue dihidupkan kembali
20.  Kebersihan disetiap koridor kampus

Pandangan saya terhadap Sistem dan Cara Mengajar yang diterapkan oleh Dosen matkul Teori Organisasi Umum 1

Diposting oleh Unknown di 11.25 0 komentar


Menurut pandangan saya terhadap system dan mengajar yang diterapkan oleh Bapak Mario Zefanya , yaitu semua dengan pola terstruktur. Pertama pada saat pak Mario masuk kelas kami 2KA11 dia langsung menjelaskan dengan rinci mengenai nilai-nilai yang akan diberikaanya selama satu semester ini. Mulai dari mahasiswa mendapatkan nilai A sampai E pak Mario menjelaskan begitu detail.

Nilai A yang diberikan pada mahasiswa yang mau mempresentasikan mengenai Organisasi ataupun mahasiswa yang ingin menunjukkan bakatnya dalam hal bermusik dengan menampilkan didepan kelas, dan ini hanya diberikan 1 orang satu bulan untuk maju kedepan kelas,sebaiknya beberapa yang ingin maju dan tidak untuk 1 orang saja.  Serta nilai E sangat tidak dianjurkan untuk mahasiswa yang mengerjakan tugas diberikan untuk tidak mengcopy paste web dari orang lain.
Pak Mario orangnya juga sangat menyenangkan, materi/pengalaman yang diberikan kepada mahasiswanya cukup dipahami, lucu kadang” :D dan tampan pastinya ..hahahaha :D

 

Wulan Febriyanti Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea